Label

Rabu, 04 Mei 2011

Apakah cinta?

Tersadar ku pada satu rasa
sadari bahwa...
itu bukanlah CINTA.. bukan SAYANG...
lalu aku mulai bertanya - tanya... rasa apakah yang sedang kita rasa...
apakah itu cinta, seperti yang kau sapa di telingaku..
atau itu hanya nafsu??

hmm... andai saja kau tahu... halal yang kau mau... jika memang cinta nikahi lah aku...

1 komentar:

  1. seandainya aku mampu...
    seandainya aku bisa.....
    seandainya aku punya hak 'meminta'... ya tuhan tunjukan jalnku padanya... bagian dari hitam yang kurasa
    seandainya aku boleh memilih... aku memilih tuk tidak mengenalnya agar aku tak sendri... tanpanya...

    BalasHapus